Admin tidak bertanggung jawab terhadap isi konten pada iklan yang muncul.

Membuat Auto Off pada Teko Pemanas

Punya teko pemanas yang 15 ribuan tapi tidak auto off? ini saya berikan auto offnya, power supply nya bisa di ganti sama chas USB kok asal tegangan relaynya di turunin. Bisa juga pake senter buatan cina yang bekas itu, tapi cukup resiko tersengat listrik. Rangkaian sama sensor panasnya sudah di sediakan di atas. Sensor disini menggunakan hukum fisika ya sob, jika panas maka udara bertekanan tinggi dan mendorong tutup yang di buat dari balon/plastik sehingga menekan plat logam yang ada di atasnya sehingga tersentuh dengan plat di atasnya. Jadilah saklar. Saya sudah praktik dan hasilnya bisa gan.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

1 komentar:

komentar

Mohon dibaca sebelum berkomentar

Pertanyaan/komentar yang sering diajukan:

A. Saya mau beli kit bagaimana?
Jawab: "Klik tombol Beli KIT Elektronik"

B. Mohon kirim rangkian ke email saya .....
Jawab: "Link download sudah disediakan, silakan di cek kembali, Jika karena tidak bisa download, maka link akan kami perbaiki"

-Pertanyaan akan dimoderasi terlebih dahulu sebelum ditampilkan.

- Pertanyaan/komentar sejenis A&B tidak akan ditampilkan.

- Untuk komentar yang sudah di jawab oleh komentar lain(bukan admin) tidak akan dibalas oleh admin.

Terimakasih telah mengunjungi blog ini. Semoga bermanfaat.